Putusan MK Buka Peluang Gibran Jadi Cawapres, Partai Amanat Nasional Tetap Usung Erick Thohir untuk Prabowo

Avatar photo

- Pewarta

Rabu, 18 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto bersama Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming. (Facbook.com/@Prabowo Subianto)

Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto bersama Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming. (Facbook.com/@Prabowo Subianto)

HELLOSELEB.COM – DPP Partai Amanat Nasional (PAN) menanggapi putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang membuka peluang Gibran Rakabuming menjadi Cawapres.

Sebelumnya, Senin (16/10/2023), MK mengabulkan sebagian permohonan uji materi Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan Umum.

Mengenai batas usia capres dan cawapres diubah menjadi berusia 40 tahun atau pernah berpengalaman sebagai kepala daerah.

Ketua DPP PAN Bima Arya menyebut pihaknya masih mengusulkan Menteri BUMN Erick Thohir sebagai cawapres Prabowo Subianto.

“Posisi PAN masih seperti itu (mengusung Erick Thohir jadi cawapres), masih tetap Pak Erick,” kata Bima Arya, Selasa, 17 Oktober 2023.

Baca artikel lainnya di sini: Tanggapi Putusan MK, Yusril Ihza Mahendra: Timbulkan Masalah dan Terjadi Penyelundupan Hukum Secara Cacat Prosedur

Terkait peluang Gibran Rakabuming, menurut Bima Arya, akan dibahas pimpinan partai di Koalisi Indinesia Maju (KIM).

Penentuan cawapres pendamping capres Prabowo segera dibahas pimpinan partai di KIM.

“Itu kan tergantung pimpinan-pimpinan partai koalisi (dalam menentukan bakal cawapres).

“Dkarang pun, setahu saya ketum PAN (Ketum PAN Zulkifli Hasan) masih di luar negeri bersama Pak Jokowi (Presiden Jokowi).”

“Jadi saya belum tahu kapan itu dibicarakan oleh para pimpinan partai, tapi saya kira itu akan dibicarakan di pimpinan partai koalisi,” kata Bima Arya.***

Rilisbisnis.com mendukung program publikasi press release di media khusus ekonomi & bisnis untuk memulihankan citra yang kurang baik ataupun untuk meningkatan reputasi para pebisnis/entrepreneur, korporasi, institusi ataupun merek/brand produk.

Berita Terkait

PDIP Ungkap Hasil Pertemuan dengan Mantan Pacar Kaesang Pangarep, Hasto: Bersifat Sangat Rahasia
Tanggapan Jokowi Soal Sejumlah Menterinya Ditunjuk Kembali oleh Presiden Terpilih Prabowo Subianto
Ingin Himpun Seluruh Kekuatan Bangsa untuk Kompak dan Bersatu, Prabowo Subianto Hadiri Rakornas PKB
Soal Pembentukan Koalisi KIM Plus, Survei Indikator Sebut Sebanyak 73,3 Persen Publik Sepakat
Soal Perjanjian Pemkot Solo dengan Perusahaan Shoppee, Gibran Sebut Tak Ada Pejanjian Kepemilikan Jet
Gerindra Sebut Prabowo Subianto Mulai Berdiskusi dengan Calon Menteri, Partai Koalisi Mulai Setor Nama
Usai Partai Demokrat dan PKS Cabut Dukungan, Marshel Widianto Gagal Jadi Calon Wakil Wali Kota Tangsel
Agus Gumiwang Tegaskan Partai Golkar Komitmen untuk Sukseskan Prabowo – Gibran Usai Terpilih Sebagai Plt Ketua Umum

Berita Terkait

Kamis, 5 Desember 2024 - 18:15 WIB

PDIP Ungkap Hasil Pertemuan dengan Mantan Pacar Kaesang Pangarep, Hasto: Bersifat Sangat Rahasia

Rabu, 16 Oktober 2024 - 17:19 WIB

Tanggapan Jokowi Soal Sejumlah Menterinya Ditunjuk Kembali oleh Presiden Terpilih Prabowo Subianto

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 07:38 WIB

Ingin Himpun Seluruh Kekuatan Bangsa untuk Kompak dan Bersatu, Prabowo Subianto Hadiri Rakornas PKB

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 14:15 WIB

Soal Pembentukan Koalisi KIM Plus, Survei Indikator Sebut Sebanyak 73,3 Persen Publik Sepakat

Rabu, 11 September 2024 - 08:53 WIB

Soal Perjanjian Pemkot Solo dengan Perusahaan Shoppee, Gibran Sebut Tak Ada Pejanjian Kepemilikan Jet

Berita Terbaru